Membuat Related Post Berbagai Pilihan di WordPress
|Bagaimana membuat related post di WordPress ? membuat related post di WordPress dengan mudah yaitu menggunakan plugins Yet Another Related Posts Plugin yang bisa anda download disini. Menggunakan plugins ini tentunya sangatlah memuaskan karena kita bisa memilih berbagai bentuk hasil yang ingin ditampilkan, ada 3 pilihan dari bentuk list yang sederhana, atau menggunakan thumbnail, dan ada satu lagi custom php. di custom php sendiri ada banyak pilihan 6 type.
Selain memudahkan navigasi bagi pembaca yang berkunjung ke website maupun blog anda, kelebihan lain dengan memasang Related Post adalah untuk sekaligus meningkatkan SEO pada website kita, Related Post ini juga sangat berperan penting dalam hal SEO, karena setiap ada artikel baru yang kita posting, secara otomatis related post juga masuk di dalam postingan, sehingga title dari postingan yang lama akan membantu memudahkan artikel baru dalam pencarian di search engine.
Baca : 7 Plugin Related Post atau Posting Terkait Terbaik WordPress
Langkah-langkah membuat Related post WordPress :
1. Download Plugin Yet Another Related Posts Plugin disini.
2. Install dan aktifkan
3. Seting plugin di menu Settings » YARPP , Lihat screnshot dibawah ini untuk setinganya.
Untuk seting nya langsung saja ke display options. Maximum number of related posts: isikan sesuai dengan yang anda inginkan. dan untuk Default image (URL) adalah untuk mengupload gambar default jika anda tidak menggunakan thumbnail di postingan anda. sedangkan Order results: adalah untuk menampilkan related post score, tanggal dan title, atur sesuai keinginan anda.
hasilnya adalah seperti berikut.
Anda Terbantu artikel ini? Silahkan bergabung dengan centerklik di Twitter dan Facebook+.
Daftar isi Tutorial WordPress Terlengkap GratisRegister Now: TOP 10 Hosting
Dapatkan Hosting Murah dengan Kualitas Terbaik. For Serious Blogger! View Deals
Halo mas..
Apakah kode di atas bisa diterapkan di template Generatepress?
mas buat hapus releated post bawaan nya gimana soalnya gak ada pada menu theme, jadi tabrakan ama plugin releated poat nya
bawaan tema gan. gak pakek plugin
Saya suka sama website ini, selalu memberikan cara yang saya cari…trima kasih buat admin 🙂
Matur nuhun om infonya, semoga berkah 😀
Akhirnya cari2 ketemu disini, tks admin 🙂
keren bro..
kalo related posts yang melayang disamping blog itu pake plugin apa bro? thanks
klo h5 nya di rubah jadi h4 bisa gak mas bro… thx
ya bisa aja gan, tinggal sesuai aja di scriptnya. dan di sesuain ukuran font di css style nya. 🙂
Thanks Infonya Sob 🙂
kalau secara manual ada nggak gan soalnya pakai plugin jadi tambah berat
ada gan. Silahkan cari menggunakan search di sidebar centerklik. 🙂
Ketik aj related post tanpa plugin
mas, maaf nanya tentang YARPP. seandanya saya ingin memunculkan related post delapan buah, tapi posisinya empat dikiri dan empat dikanan, apa bisa ?
Bisa saja gan, tinggal masukkin 8 di maximum related, dah otomatis.